Layanan Kami

Layanan Koperasi Pegawai RSU Kab. Tangerang

Simpan Pinjam

Layanan simpanan koperasi menyediakan tempat untuk menyimpan uang bagi anggota koperasi. Simpanan koperasi dapat berupa simpanan pokok, simpanan wajib, dan simpanan sukarela. Bagi Anggota koperasi dapat mengajukan pinjaman uang dari total simpanan.

Toko Koperasi

Toko Koperasi berada di samping gedung Rawat Jalan, beroperasional pukul 08.00 – 21.00 WIB. Menyiakan bahan pangan, makanan ringan, susu anak, alat2 masak dan Operasional lainnya. Bagi Anggota Koperasi dapat mengajukan pinjaman pangan selama tidak ada tunggakan piutang uang, dan barang.

Tenant & Kost

Beberapa tenant baru telah tersedia untuk umum, menyajikan banyak sajian. Tenant berada di depan dan di belakang toko koperasi, dan kost berada diatas toko koperasi. Memudahkan akses bagi anggota, pegawai, pasien, pengunjung RS, dan koperasi.

Layanan Auto Respon Melalui Chat Bot WhatsApp

Tim Koperasi

Pengawas, Pengurus, dan Pengelola

BOT WhatsApp SIKOPER

Fitur Terbaru Pengecekan Simpanan dan Pinjaman Anggota

Teknologi BOT WhatsApp

Integerasi dengan aplikasi simpan pinjam

Handphone / SmartPhone

Dapat diakses melalui Handphone / SmartPhone

Auto Respon

Pengecekan simpanan, dan pinjaman secara real time

Hemat Quota dan Memory

Hanya menambahkan kontak dan menggunakan WhatsApp

Powerful Security

Kenyamanan dan aman dalam proses pengecekan

Mudah Digunakan

Panduan Step – By – Step sesuai perintah sistem

  • Sambutan Ketua Koperasi

    Segala puji bagi Allah yang dengan nikmat-Nya kebaikan menjadi sempurna, dan dengan rahmat-Nya kebaikan akan berlipat ganda dan dosa dosa akan diampuni. Shalawat dan salam mudah-mudahan selalu terlimpahkan kepada junjungan kita nabi besar Muhammad SAW yang telah diutus oleh Allah sebagai rahmat, petunjuk, nikmat dan pelita yang menerangi hati umat manusia, sehingga kita dapat melihat kebenaran dan memperoleh hidayah-Nya.

    Selengkapnya
  • Visi Koperasi

    Mandiri

    Unggul, dan

    Bermanfaat bagi Anggotanya

    Selengkapnya
  • Misi Koperasi

    1. Menyelenggarakan pelayanan terbaik kepada Anggota, sesuai dengan jati diri koperasi.

    2. Menjalankan kegiatan usaha simpan pinjam dengan efektif, efisien, dan transparan.

    3. Menjalin kerjasama usaha dengan berbagai pihak untuk meningkatkan manfaat bagi anggota.

    Selengkapnya

Fasilitas Umum

Koperasi Pegawai RSU Kab. Tangerang

Toko Koperasi

Kantin

Mushola

Toilet Umum

Statistik Data

Nasabah Periode 2024-2025

1519

Simpanan

Simpanan Anggota Pegawai RSU Kab. Tangerang

723

Pinjaman Uang

Pengajuan dan Persetujuan Pinjaman Uang

730

Pinjaman Barang

Pengajuan dan Persetujuan Pinjaman Barang

505

Pinjaman Pangan

Pengajuan dan Persetujuan Pinjaman Pangan

Berita Terbaru

Terkait Koperasi Pegawai RSU Kab. Tangerang

Testimoni

Anggota Koperasi Pegawai RSU Kab. Tangerang

Reza

"Proses pengajuan pinjaman uang memudahkan anggota, pencairan cepat, dan bunganya ringan"

Khusnul Kholik

"Proses pengajuan pinjaman barang memudahkan anggota, pencairan cepat, dan bunganya ringan"

Khusnul Kholik Pendaftaran

Lukman Hakim

"Belanja di toko koperasi memuaskan, barangnya barang lengkap, dan susu untuk anak juga lengkap"

Lukman Hakim SIMRS

Supported By

Didukung oleh

×