

Layanan Kami
Layanan Koperasi Pegawai RSU Kab. Tangerang
Simpan Pinjam
Layanan simpanan koperasi menyediakan tempat untuk menyimpan uang bagi anggota koperasi. Simpanan koperasi dapat berupa simpanan pokok, simpanan wajib, dan simpanan sukarela. Bagi Anggota koperasi dapat mengajukan pinjaman uang dari total simpanan.
Toko Koperasi
Toko Koperasi berada di samping gedung Rawat Jalan, beroperasional pukul 08.00 – 21.00 WIB. Menyiakan bahan pangan, makanan ringan, susu anak, alat2 masak dan Operasional lainnya. Bagi Anggota Koperasi dapat mengajukan pinjaman pangan selama tidak ada tunggakan piutang uang, dan barang.
Tenant & Kost
Beberapa tenant baru telah tersedia untuk umum, menyajikan banyak sajian. Tenant berada di depan dan di belakang toko koperasi, dan kost berada diatas toko koperasi. Memudahkan akses bagi anggota, pegawai, pasien, pengunjung RS, dan koperasi.
Layanan Auto Respon Melalui Chat Bot WhatsApp
BOT WhatsApp SIKOPER
Fitur Terbaru Pengecekan Simpanan dan Pinjaman Anggota
Teknologi BOT WhatsApp
Integerasi dengan aplikasi simpan pinjam
Handphone / SmartPhone
Dapat diakses melalui Handphone / SmartPhone
Auto Respon
Pengecekan simpanan, dan pinjaman secara real time

Hemat Quota dan Memory
Hanya menambahkan kontak dan menggunakan WhatsApp
Powerful Security
Kenyamanan dan aman dalam proses pengecekan
Mudah Digunakan
Panduan Step – By – Step sesuai perintah sistem
Fasilitas Umum
Koperasi Pegawai RSU Kab. Tangerang
Toko Koperasi

Kantin

Mushola

Toilet Umum

Berita Terbaru
Terkait Koperasi Pegawai RSU Kab. Tangerang
Testimoni
Anggota Koperasi Pegawai RSU Kab. Tangerang

"Proses pengajuan pinjaman uang memudahkan anggota, pencairan cepat, dan bunganya ringan"

"Proses pengajuan pinjaman barang memudahkan anggota, pencairan cepat, dan bunganya ringan"

"Belanja di toko koperasi memuaskan, barangnya barang lengkap, dan susu untuk anak juga lengkap"